"Sebuah Blog Berisi Kumpulan Puisi Indonesia"
Beranda
Daftar Isi
Sekapur Sirih
Kirim Puisimu
Sahabat Jiwa
Tentang Saya
Rabu, 10 Agustus 2011
hanya aku
cahaya bulan sedang tidak berpihak pada kita, kekasih...
atau awan yang menghalang?
sedang apa kau sendiri di pinggir telaga?
bukankah kita berjanji di bukit swargaloka?
tak ada bayang bulan sempurna malam ini, kekasih...
sabit pun enggan
lalu kau sedang menanti siapa?
adakah cinta lain yang memanggilmu?
duh,
jangan biarkan hatiku menduga-duga
tinggalkanlah telaga
pastikan hanya aku lelakimu...
RGS
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar